Wednesday , October 1 2025
Home / Bali / DPRD Bali  Rekomendasikan , Bongkar Tembok Akses Warga di GWK

DPRD Bali  Rekomendasikan , Bongkar Tembok Akses Warga di GWK

Denpasar, Selasa  30  September  2025

 DPRD Bali  Rekomendasikan , Bongkar Tembok Akses Warga di GWK

 

Tembok Akses Warga di GWK

 

Bali,  indonesiaexpose.co.id  –  Polemik akses jalan warga yang tertutup tembok kawasan Garuda Wisnu Kencana, GWK, memasuki babak baru.

DPRD Bali secara tegas merekomendasikan agar tembok pembatas di kawasan GWK segera dibongkar. Rekomendasi ini diambil setelah banyak warga mengeluhkan tertutupnya akses jalan umum yang sejak lama digunakan masyarakat sekitar.

DPRD Bali menyatakan, keberadaan tembok tersebut dinilai melanggar kepentingan publik serta bertentangan dengan aturan tata ruang.

” GWK harus membuka kembali akses jalan untuk warga, dan pembongkaran tembok adalah solusi utama,” Tegas  DPRD Bali.

Rekomendasi DPRD Bali  jelas, tembok harus dibongkar. Akses warga tidak boleh dikorbankan demi kepentingan pihak manapun.

(080)

127

Check Also

Renungan  Joger

Bali, Selasa  30  September  2025 Renungan  Joger 120

Pembangunan SJUT Kota Denpasar Tahap 1 Resmi Dimulai, Wawali Arya Wibawa Harapkan Permasalahan Kabel Semrawut Dapat Teratasi

Denpasar, Selasa  30  September  2025 Pembangunan SJUT Kota Denpasar Tahap 1 Resmi Dimulai, Wawali Arya …