Thursday , November 6 2025
Home / Terkini (page 28)

Terkini

Puskesmas III Denpasar Selatan Raih Penghargaan Dari Kemenkes RI

Denpasar, Senin  11  November  2024 Puskesmas III Denpasar Selatan Raih Penghargaan Dari Kemenkes RI   Puskemas III Denpasar Selatan saat meraih Penghargaan Puskesmas Terbaik Dalam Pengelolaan Vaksin melalui Penerapan Aplikasi Sistem Monitoring Logistik Imunisasi Secara Elektronik (SMILE) Regional Tengah Tahun 2024 serangkaian Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-60 Tahun 2024 di …

Read More »

Kota Denpasar Terpilih Untuk Ikuti Uji Coba Pengintegrasian Isu Gender dalam RPJMD oleh Kementerian PPPA RI

Denpasar, Kamis  07  November  2024 Kota Denpasar Terpilih Untuk Ikuti Uji Coba Pengintegrasian Isu Gender dalam RPJMD oleh Kementerian PPPA RI   Bali,  indonesiaexpose.co.id  –  Kota Denpasar terpilih untuk mengikuti Uji Coba Pengintegrasian Isu Gender dalam Rencana Jangka Menengah Daerah (RPJMD) tingkat kabupaten dan kota yang digelar Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan …

Read More »

Polda Bali OTT Oknum Kepala Desa Terima Fee Proyek BKK

Denpasar, Rabu  06  November  2024  Polda Bali OTT Oknum Kepala Desa Terima Fee Proyek BKK       Bali, indonesiaexpose.co.id – Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Bali menangkap oknum Kepala Desa Bongkasa, Kabupaten Badung berinisial an. KL, laki-laki 59 tahun, yang merupakan seorang oknum kepala desa di Bongkasa Badung, yang diduga menerima …

Read More »

Menkomdigi Berkomitmen Dukung Penuh Penyidikan Internal dan Perangi Judi Online

Jakarta,  Selasa  05  November 2024 Menkomdigi Berkomitmen Dukung Penuh Penyidikan Internal dan Perangi Judi Online   Menkomdigi Meutya Hafid saat memberikan keterangan kepada awak media di Istana Merdeka, Jakarta, pada Jumat, 1 November 2024. Foto: BPMI Setpres   Jakarta,  indonesiaexpose.co.id  –  Presiden Prabowo Subianto menerima Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) …

Read More »

Pimpin Apel Disiplin, Sekda Alit Wiradana Motivasi Tingkatkan Kinerja ASN

Denpasar, Senin 04 November 2024 Pimpin Apel Disiplin, Sekda Alit Wiradana Motivasi Tingkatkan Kinerja ASN     Bali,  indonesiaexpose.co.id  –  Sekretaris Daerah Kota Denpasar, Ida Bagus Alit Wiradana memimpin gelaran apel disiplin Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkungan Sekretariat Daerah Kota Denpasar yang digelar di halaman Kantor Wali Kota Denpasar, …

Read More »

Pelajari Inovasi Layanan Kesehatan, TP PKK Kecamatan, dan Desa/Kelurahan Kota Denpasar Studi Belajar Ke Posyandu Alamanda Kota Bandung

Bandung, Minggu  03  November  2024 Pelajari Inovasi Layanan Kesehatan, TP PKK Kecamatan, dan Desa/Kelurahan Kota Denpasar Studi Belajar Ke Posyandu Alamanda Kota Bandung     Jawa  Barat,  indonesiaexpose.co.id  –  Rombongan Tim Penggerak PKK tingkat Kota, Kecamatan, hingga Desa/Kelurahan se Kota Denpasar, melaksanakan studi pembelajaran terkait inovasi layanan Posyandu Alamanda Kota …

Read More »

Desa Dauh Puri Kaja Gelar DPKJ Kreatif Festival, Wadahi Kreatifitas Anak Muda dan UMKM Desa.

Denpasar, Jumat  01  November  2024 Desa Dauh Puri Kaja Gelar DPKJ Kreatif Festival, Wadahi Kreatifitas Anak Muda dan UMKM Desa.     Bali,  indonesiaexpose.co.id  –  Desa Dauh Puri Kaja kembali menggelar Dauh Puri Kaja (DPKJ) Kreatif Festival Tahun 2024. Kegiatan yang dilaksanakan guna meningkatkan kreatifitas masyarakat dalam bidang ekonomi, sosial …

Read More »

Pemkot Denpasar Terus Berkomitmen Wujudkan Zona Integritas, Wujudkan Birrokrasi Bebas Korupsi dan Bersih Melayani.

Denpasar, Selasa 29 Oktober  2024 Pemkot Denpasar Terus Berkomitmen Wujudkan Zona Integritas, Wujudkan Birrokrasi Bebas Korupsi dan Bersih Melayani.   Pelaksanaan Penandatanganan Komitmen Bersama Pjs. Walikota Denpasar, I Dewa Gede Mahendra Putra bersama Kepala Kanwil Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) Bali Nusra, Sudarsono di Kantor Walikota Denpasar, Selasa (29/10/2024). Bali,  …

Read More »

Semangat Kade Suardika dan Kawan-kawan Membangun Pura Tirta Harum Di Muarakaman Kutai Kartanegara

Kaltim, Selasa 29 Oktober 2024 Semangat Kade Suardika dan Kawan-kawan Membangun Pura Tirta Harum Di Muarakaman Kutai Kartanegara     Bali,  indonesiaexpose.co.id  –  Lahir di Toaro pada tanggal 5 Januari 1987, Kade Suardika, tokoh muda ini sudah sejak tahun 2011 sudah tinggal di Desa Sabintulung, Muarakaman, Kutai Kartanegara Kalimantan Timur …

Read More »

Pemerintah Kabupaten Tabanan Gelar Upacara Peringatan Sumpah Pemuda ke-96

Tabanan, Selasa 29 Oktober 2024 Pemerintah Kabupaten Tabanan Gelar Upacara Peringatan Sumpah Pemuda ke-96     Bali,  indonesiaexpose.co.id   – Dalam rangka Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96, Pemerintah Kabupaten Tabanan gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda yang berlangsung di Lapangan Wagimin Tabanan, Senin, (28/10) dengan dipimpin langsung oleh Plt. Bupati Tabanan, …

Read More »

Konsultasi Publik Fasilitasi Penyusunan Dokumen Studi Pendahuluan Proyek KPBU RSUD Tabanan

Tabanan, Senin  28  Oktober  2024 Konsultasi Publik Fasilitasi Penyusunan Dokumen Studi Pendahuluan Proyek KPBU RSUD Tabanan     Bali,  indonesiaexpose.co.id   – Pemerintah Kabupaten Tabanan, dalam hal ini diwakili oleh Sekda, I Gede Susila, hadiri dalam Pertemuan Konsultasi Publik Fasilitasi Penyusunan Dokumen Studi Pendahuluan Proyek KPBU RSUD Tabanan yang berlangsung secara …

Read More »

Indonesiaexpose.co.id

Jakarta, Minggu  27  Oktober  2024   Presiden Jokowi Gelar Rapat Kabinet Bahas Penanganan MPOX   Presiden Jokowi memimpin Rapat Terbatas membahas Perkembangan Penanganan MPOX dan Periapan Penyelenggaraan Indonesia Afrika Forum di Istana Merdeka Jakarta, Selasa (27/08/2024). (Foto: Humas Setkab/Rahmat)   Jakarta,  indonesiaexpose.co.id  –  Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggelar Rapat Terbatas …

Read More »

Sekda Alit Wiradana Buka GelogoRun,  Harapkan Kegiatan Seperti Ini Dapat Tingkatkan Minat Masyarakat Untuk Berolahraga

Denpasar, Minggu  27  Oktober  2024 Sekda Alit Wiradana Buka GelogoRun,  Harapkan Kegiatan Seperti Ini Dapat Tingkatkan Minat Masyarakat Untuk Berolahraga   Sekda Kota Denpasar, IB Alit Wiradana saat membuka GelogoRun yang ditandai dengan pelepasan Burung Merpati di Banjar Gelogor, Kecamatan Denbar, Minggu (27/10/2024) pagi. Bali,  indonesiaexpose.co.id  –  Dalam rangka memperingati …

Read More »

Pemkab Tabanan Ikuti Penilaian SPBE Tahap Kedua, Komitmen Dalam trabsformasi pelayanan digital

Tabanan, Kamis  24  Oktober  2024 Pemkab Tabanan Ikuti Penilaian SPBE Tahap Kedua, Komitmen Dalam trabsformasi pelayanan digital       Bali,  indonesiaexpose.co.id   – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tabanan mengikuti penilaian Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahap kedua yang dilaksanakan pada Selasa, 22 Oktober 2024. Penilaian ini bertempat di lantai 3 Dinas …

Read More »